Rabu, 11 Mei 2011

Langkah-langkah Membuat Wordpress

  • Buka www.wordpress.com , lalu klik Sign up now pada halaman utama ( menu ada di sebelah kiri ) atau Start Customize ,tergantung tampilan apa yang keluar saat kalian membuka wordpress.com 













      • Kemudian isi data diri dengan lengkap , dan klik Sign Up
        bagian atas form


        bagian bawah form
        • Aktivasi email sudah dikirimkan ke email anda untuk mengaktifkan wordpress anda . Klik Update e-mail

          • Setelah itu aktifkan wordpressmu untuk melengkapi registrasi ,buka email yang kalian gunakan untuk wordpress.Kalian akan mendapatkan satu buah email masuk dari wordpress dan mendapatkan link untuk mengaktifkannya.Klik link tersebut.

              Wordpress anda sudah aktif .Klik View Your Site .
                • Selesai ! Sekarang kamu sudah bisa blogging dengan wordpressmu . Untuk memposting , mensetting blogmu , klik My Blog lalu pilih Dashboard ;) enjoy !
                  Tampilan blog wordpress


                  Dashboard

                    4 komentar: